
Biaya deposit Indihome, dapat diartikan sebagai suatu pembayaran atau uang dalam nominal tertentu, yang wajib disetorkan kepada pihak Indihome atau PT. Finnet Indonesia pada awal pemasangan internet. Besarnya biaya yang harus dikeluarkan oleh pelanggan, tergantung dari pemilihan paket.
Sebagai informasi, bayar Indihome juga bisa dilakukan dari aplikasi myIndiHome, Plasa Telkom, aplikasi LinkAja, Kantor Pos dan jaringan ATM (Bank Mandiri, BNI, BRI, BCA).
Karena di surat perjanjian tertulis jika pelanggan IndiHome berhenti berlangganan selama tidak ada tunggakan, maka uang deposit yang dibayar pelanggan di awal pemasangan akan dikembalikan kepada pelanggan.
Selain itu, bagi yang tidak ingin repot-repot pergi ke ATM BCA terdekat, bayar Indihome bisa juga dilakukan lewat BCA internet banking dan mobile banking BCA (m-BCA). Berikut ini cara bayar tagihan Indihome lewat ATM BCA: … Pilih Telkom/Internet/Vision. Masukkan kode area + nomor telepon.
Cara Bayar Deposit Indihome Lewat ATM BCA
- Masukkan kartu dan nomor PIN ATM BCA.
- Lalu pilih menu Telp / HP -> Telkom.
- Setelah itu masukkan kode area.
- Masukkan juga kode pembayaran yang sudah diterima.
- Selanjutnya input nominal deposit Indihome.
- Periksa data transaksi yang tertera di layar. Jika sudah benar, silahkan pilih YA.
- Terakhir, proses pembayaran telah berhasil. Tekan Cancel untuk mengeluarkan kartu dari mesin.
Cara Bayar Deposit Indihome Lewat BCA Mobile
- Login ke layanan BCA Mobile.
- Setelah itu klik menu m-BCA.
- Lalu input kode akses mBCA.
- Selanjutnya tap menu m-Payment -> Telepon.
- Kemudian klik Input Kode Area & No. Telepon.
- Silahkan ketik nomor pembayaran lalu klik Kirim.
- Terakhir, masukkan mPIN BCA.
- Sekarang deposit Indihome telah berhasil di bayarkan.
- Kunjungi gerai ATM BCA terdekat.
- Masukkan kartu dan PIN ATM.
- Setelah itu tekan Transaksi Lainnya.
- Lalu pilih Transfer -> Ke Rekening BCA Virtual Account.
- Kemudian input kode pembayaran deposit Indihome yang diterima via SMS.
- Ketikkan nominal tagihan deposit Indihome.
Bagaimana cara membayar Indihome lewat m banking BCA?
- Aktifkan menu m–BCA di ponsel Anda.
- Pilih menu m–BCA dan tekan OK/YES.
- Pilih menu m-payment dan tekan OK/YES.
- Pilih Telkom dan tekan OK/YES.
- Masukkan kode area dan nomor telepon, lalu tekan OK/YES.
- Masukkan pin m–BCA dan tekan OK/YES.