Cara Bayar Deposit Indihome Lewat ATM BRI Paling Mudah Terupdate

By | Agustus 2, 2021
cara bayar deposit indihome lewat m banking,cara bayar deposit indihome lewat indomaret,cara bayar deposit indihome via m banking bca,cara bayar deposit indihome lewat linkaja,cara bayar deposit indihome lewat m banking mandiri,cara bayar indihome lewat alfamart,cara bayar deposit indihome mbanking mandiri,cara bayar indihome lewat m banking

Daftar isi:

Cara Bayar Deposit Indihome Lewat ATM BRI

Untuk pembayaran deposit uang jaminan dan pembayaran tagihan bulanan IndiHome, anda hanya perlu memberikan No. ID pelanggan IndiHome anda kepada pegawai indomart, Alfamidi, Pegadaian, Kantor POS, atau gerai-gerai pembayaran yang bekerjasama dengan Telkom.

Syarat Bayar Indihome Lewat BRImo. Persiapkan nomor ID Indihome atau kode pembayaran. Memiliki saldo BRImo lebih dari cukup. Pastikan pembayaran dilakukan setelah tagihan muncul. Terhubung dengan koneksi internet lancar.

Cara Bayar Deposit Indihome Lewat ATM BRI

Lewat ATM BRI

  1. Datang ke mesin ATM BRI.
  2. Masukkan kartu dan nomor PIN ATM.
  3. Pada menu utama silahkan pilih Transaksi Lainnya.
  4. Kemudian tekan Bayar / Beli -> Telepon / HP.
  5. Lalu pilih Pascabyar -> Telkom.
  6. Input kode pembayaran yang sudah diterima dari Indihome. Kode tersebut terdiri dari kode area diikuti dengan nomor HP pelanggan.
  7. Tekan Benar untuk melanjutkan transaksi.
  8. Pada halaman selanjutnya muncul rincian transaksi dan periksa data tersebut. Jika semua sudah sesuai, kalian pilih YA.
  9. Terakhir, mesin akan mengeluarkan struk bukti pembayaran deposit Indihome.

Cara Bayar Deposit Indihome  Lewat Aplikasi BRI Mobile

  1. Jalankan aplikasi BRI Mobile pada smartphone.
  2. Lakukan Login menggunakan akun yang sudah terdaftar.
  3. Lalu klik menu Pembayaran -> Telepon / Selular.
  4. Klik kolom Nomor Telepon / Selular dan pilih Telkom / Speedy sebagai Nama Tagihan.
  5. Setelah itu masukkan kode pembayaran deposit Indihome dan klik Kirim.
  6. Input nomor PIN BRI Mobile lalu OK.
  7. Sekarang deposit Indihome telah berhasil dibayarkan.

Cara Bayar Deposit Indihome Lewat Internet Banking BRI

  1. Kunjungi situs Internet Banking BRI pada tautan berikut : https://ib.bri.co.id/ib-bri/
  2. Setelah itu masukkan UserID serta password iBanking BRI.
  3. Klik menu Pembayaran di bagian kiri layar.
  4. Kemudian pilih Telepon / Selular.
  5. Pilih Rekening BRI yang akan digunakan untuk membayar deposit Indihome.
  6. Pada kolom Nama Tagihan silahkan pilih Telkom / Speedy / Flexi.
  7. Masukkan kode pembayaran yang sudah diterima.
  8. Selanjutnya klik Kirim.
  9. Pada tampilan selanjutnya silahkan periksa rincian transaksi.
  10. Masukkan password Internet Banking BRI.
  11. Lalu klik Permintaan mToken maka sistem akan mengirimkan 6 digit mToken via SMS.
  12. Salin kode tersebut pada kolom yang tersedia.
  13. Terakhir, silahkan pilih OK untuk menyelesaikan transaksi.

Bisakah Bayar Indihome di BRILink?

Di agen BRILink, pelanggan juga bisa membayar tagihan indihome dengan biaya admin yang sangat terjangkau. Teknisnya, pelanggan tinggal memberikan nomor telepon indihome kepada agen BRILink.